DIREKTORAT JENDERAL BEA DAN CUKAI
KPPBC TIPE MADYA PABEAN C CIREBON

KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA
REALISASI PENERIMAAN NEGARA KPPBC TMP C CIREBON 2023 : 1. Total Penerimaan Rp 660.232.562.000 (106,78%) 2. Penerimaan Bea Masuk Rp 19.790.005.000 (208,3%) 3. Penerimaan Cukai Hasil Tembakau Rp 635.957.616 (104,77%) 4. Penerimaan Cukai Etil Alkohol Rp 1,539.646.000 (85,52%) 5. Penerimaan Cukai Lainnya Rp 2,945,295,000
Berita

Semarak HUT RI, Bea Cukai Cirebon Semangat Olahraga dan Berbagi Bersama

15 Agustus 2019

Cirebon - Jumat (09/08/2019) pagi, sejumlah pegawai di lingkungan Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya Pabean C Cirebon berkumpul. Para pegawai tampak mengikuti kegiatan lari bersama yang kemudian dilanjutkan dengan senam di halaman KPPBC TMP C Cirebon. 

Kegiatan berjalan meriah. Para pegawai pun tampak antusias mengikuti kegiatan tersebut.

Usai lari dan senam bersama, para pegawai bekerjasama dengan Dharma Wanita Persatuan KPPBC TMP C Cirebon membagikan puluhan bingkisan berisi sembako kepada para pegawai non-pns di lingkungan Bea Cukai Cirebon. Bakti sosial ini merupakan inisiasi dari anggota Dharma Wanita Persatuan di lingkungan KPPBC TMP C Cirebon. (*)


Berita Lainnya



   Hak Cipta KPPBC Tipe Madya Pabean C Cirebon @ 2016
Jalan DR. Wahidin Sudirohusodo No. 43, CIREBON 45112 - JAWA BARAT